-
JARINGAN DOKUMENTASI DAN INFORMASI HUKUM LAPAN
Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) adalah wadah pendayagunaan bersama atas dokumen hukum secara tertib, terpadu, dan berkesinambungan, serta merupakan sarana pemberian pelayanan informasi hukum secara lengkap, akurat, mudah, dan cepat. JDIH lahir berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 91 Tahun 1999 tentang Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Nasional yang mana telah diganti dengan Peraturan Presiden Nomor 33 Tahun 2012. Sejak ditetapkannya Keputusan Presiden Nomor 91 Tahun 1999, Lapan telah melakukan pengumpulan, pengolahan, penyimpanan, pelestarian, dan pendayagunaan informasi Dokumen Hukum di lingkungan Lapan serta telah menggembangkan sistem informasi hukum berbasis teknologi informasi sebagai kegiatan awal yang menjadi cikal bakal lahirnya website JDIH Lapan
URL: http://jdih.lapan.go.id
-
JURNAL ONLINE LAPAN
Jurnal adalah publikasi periodik yang berisi sejumlah artikel yang diterbitkan secara teratur pada interval tertentu. LAPAN memberikan sarana kepada para peneliti baik di internal mapun dari eksternal untuk menuangkan hasil penelitiannya dalam karya tulis di beberapa Jurnal yang telah terakreditasi
URL: http://jurnal.lapan.go.id/
-
LAPORAN KINERJA LAYANAN TI
Merupakan Laporan setiap Tri wulan sebagai bahan evaluasi terhadap kinerja Layanan yang disediakan oleh Pustispan sesuai dengan ISO 20000
URL: http://lapan.go.id/index.php/subblog/pages/2016/101/Laporan-Kinerja-Layanan-Teknologi-Informasi
-
LIBRARY ONLINE
Merupakan layanan perpustakaan online yang menyediakan informasi hasil penelitian dibidang Penerbangan dan Antariksa serta koleksi repository yang dimiliki LAPAN. Saat ini perpustakaan LAPAN masih dalam perbaikan
URL: http://perpustakaan.lapan.go.id/
-
LPSE LAPAN
Merupakan Layanan Pengadaan Secara Elektronik. LPSE menyelenggarakan pengadaan barang/jasa pemerintah secara elektronik.
URL: http://lpse.lapan.go.id
-
PORTAL REFORMASI BIROKRASI
Merupakan website yang di siapkan untuk memberikan layanan informasi mengenai capaian reformasi birokrasi di LAPAN
URL: http://rb.lapan.go.id
-
PPID
LAPAN menyediakan website yang memberikan layanan informasi kepada Publik sebagai implemetasi undang-undang RI nomor 14 tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik (KIP).
URL: http://ppid.lapan.go.id
-
KATALOG DATA MODIS
Merupakan Layanan informasi sebaran titik panas pada wilayah Indonesia menggunakan data Terra/Aqua MODIS sebagai alert bagi terjadinya bahaya kebakaran hutan/lahan
URL: http://modis-catalog.lapan.go.id/monitoring/
-
SIPANDA
adalah layanan informasi mengenai sumberdaya alam dan lingkungan wilayah darat, pesisir dan laut berbasis data satelit penginderaan jauh. Informasi ini ditujukan sebagai bahan masukan bagi para pemangku kepentingan baik di tingkat pusat maupun di tingkat daerah untuk pengelolaan sumber daya alam dan lingkungan yang lestari.
URL: http://pusfatja.lapan.go.id/sipanda/
-
TANGGAP DARURAT BENCANA
adalah layanan informasi kebencanaan berbasis data penginderaan jauh. Informasi ini ditujukan sebagai bahan masukan bagi para pemangku kepentingan baik di tingkat pusat maupun di tingkat daerah pada saat dan sesudah terjadinya bencana.
URL: http://pusfatja.lapan.go.id/index.php/tanggapbencana
-
SIMBA
adalah layanan informasi peringatan dini dan tanggap darurat bencana berbasis data penginderaan jauh. Informasi ini ditujukan sebagai bahan masukan bagi para pemangku kepentingan baik di tingkat pusat maupun di tingkat daerah terkait kondisi sebelum, pada saat, dan sesudah terjadinya bencana
URL: http://pusfatja.lapan.go.id/simba/
-
DASHBOARD LAYANAN DATA INDERAJA
Merupakan Dashboard bagi manajemen dan operator untuk monitoring dan pelaporan jumlah distribusi data inderaja kepada pengguna
URL: http://wiki-pustekdata.lapan.go.id/
-
KATALOG DATA LANDSAT
Merupakan layanan katalog online data Landsat-7 dan 8 wilayah Indonesia yang tersedia di Bank Data Pengindraan Jauh Nasional
URL: http://landsat-catalog.lapan.go.id/
-
KATALOG DATA INDERAJA TERINTEGRASI
Merupakan layanan katalog online data inderaja yang terintegrasi berbagai resolusi yang tersedia di Bank Data Penginderaan Jauh Nasional
URL: http://inderaja-catalog.lapan.go.id/
-
KATALOG DATA RES TINGGI (BDPJN)
Merupakan layanan katalog online data resolusi tinggi di wilayah Indonesia yang tersedia di Bank Data Penginderaan Jauh Nasional
URL: http://bdpjn-catalog.lapan.go.id/
-
SIDOMA
SIDOMA merupakan Sistem informasi dokumentasi berbasis website terkait dengan informasi kerjasama, yang merupakan media informasi yang dibangun untuk memenuhi kebutuhan para pegawai/peneliti LAPAN terkait kerjasama yang telah dilaksanakan oleh LAPAN dan bertujuan untuk mempermudah stakeholder/unit teknis dalam temu kembali naskah dan status kerjasama yang telah dilakukan oleh LAPAN. Selain itu website ini terbuka bagi publik, sehingga masyarakat dapat juga mengetahui informasi-informasi tentang kerjasama yang telah dilakukan oleh LAPAN.
URL: http://sidoma.lapan.go.id
-
SADEWA
Merupakan aplikasi berbasis web untuk menginformasikan kondisi cuaca pada saat ini (observasi) dan prediksi kondisi cuaca dalam 24 jam ke depan.
URL: http://sadewa.sains.lapan.go.id
-
CUACA ANTARIKSA
layanan yang berisi informasi tentang aktivitas cuaca antariksa (aktivitas geomagnet, ionosfer dan matahari) serta prediksi-prediksi cuaca antariksa dalam jangka waktu 24-72 jam
URL: http://swifts.sains.lapan.go.id/
-
BISMA
Aplikasi berbasis web dengan fungsi sebagai perpustakaan data atmosfer, baik data yang berasal dari satelit, maupun data yang berasal dari peralatan pemantau parameter atmosfer insitu. Situs ini juga menyediakan tutorial untuk mengolah data pada subwebsite /bimtekonline
URL: http://bisma.sains.lapan.go.id/bismavbeta
-
BENDA JATUH ANTARIKSA
layanan yang berisi pemantauan benda jatuh antariksa buatan secara real time di Wilayah Indonesia
URL: http://orbit.sains.lapan.go.id/